POHON KERTAU


Alkitab mencatat pohon Kertau dalam 2 Samuel 5:24, ketika Daud bertempur melawan orang Filistin di Lembah Refaim, gemerisiknya dedaunan pohon kertau menjadi tandanya untuk menyerang. Kata Ibrani baka ("menangis") dianggap sebagai acuan kepada pohon kertau yang tumbuh di Palestina selatan. Dalam Mazmur 84:6, mengacu kepada Lembah Baka, yang secara harfiah berarti "lembah.pohon-pohon kertau."




Berbagai acuan di Perjanjian Baru kepada pohon kertau menunjuk buah kertau hitam (Yun., sykaminos). Di Lukas 17:6, Alkitab TB menerjemahkan kata ini sebagai pohon ara. Buah pohon ini seperti buah berry hitam; daunnya kasar dan bergerigi. Pertama Makabe 6:34 mengemukakan bahwa sari buah-buah ini dipakai sebagai minuman yang menyegarkan di Palestina. 


Ditulis Oleh : Unknown ~ DosoGames

Muh.Akram Anda sedang membaca artikel berjudul POHON KERTAU yang ditulis oleh SERBANEKA ALKITAB yang berisi tentang : Dan Maaf, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini.

Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di SERBANEKA ALKITAB

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.
Back to top